Madura United Berhasil Ditahan Imbang PSS Sleman dengan Skor 1-1

- 19 Januari 2022, 14:18 WIB
Potert penyerang Madura United, Beto Goncalves
Potert penyerang Madura United, Beto Goncalves /maduranitedfc.com

PORTAL PAPUA BARAT - Pada Selasa, 18 Januari 2022 di BRI Liga Satu Indonesia Madura United terpaksa ditahan iabang oleh lawannya, PSS Sleman 1-1  yang pada saat itu berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Gol tersebut dicetak oleh Bayu Gartra untuk Madura United dan Riki Dwi Saputro untuk PSS Sleman.

Pada babak pertama kedua tim saling menyerang lini pertahanan lawan. Namun, celaka bagi PSS Sleman karena terpaksa harus bermain dengan 10 pemain karena pada menit ke-23 PSS Sleman, Bagus Prasetiyo lantaran dinilai melanggar gelandang, Renan Silva di luar kotak penalti.

Baca Juga: BPS: Kemiskinan di Desa Lebih Cepat Turun Daripada di Kota

Kemudian, adanya hal itu gelandang Muhammad Fadilla Akbar diganti oleh kiper cadangann PSS Sleman, yakni Miswar Saputra.

Unggul jumlah pemain, Madura United memanfaatkan situasi tersebut dengan menekan dan menyerang lini pertahanan PSS Sleman. Madura United sempat mendapatkan pelung saat Beto Goncalves melepaskan tendangannya, namun masih mengenai mistar gawang PSS Sleman.

Madura United tidak menyerah dan terus mengempur lini pertahanan Super Elang. Hingga pada akhirnya, Madura United berhasil mencetak gol pembuka dalam pertandingan tersebut melalui tendangan Bayu Gatra yang tidak bisa diantisipasi oleh kiper pengganti PSS Sleman, Miswar Saputra usai mendapatkan umpan dari Beto Goncalves pada menit ke-41.

Baca Juga: BPS: Kemiskinan di Desa Lebih Cepat Turun Daripada di Kota

Dan skor 1-0 ini pun tidak berubah hingga babak pertama usai.

Halaman:

Editor: Tito Suroso

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah