Menghindari Gangguan Kesehatan, Simak 5 Hal yang Harus Dilakukan Sebelum dan Sesudah Berolahraga

- 16 November 2021, 01:56 WIB
Ilustrasi olahraga
Ilustrasi olahraga /Pixabay/happyveganfit

PORTAL PAPUA BARAT - Semua orang di dunia ingin untuk tetap sehat dan tidak sakit agar segala aktivitas harian dapat berlangsung lancar tanpa ada kendala apapun.

Salah satu hal yang ditempuh oleh sebagian besar orang di seluruh dunia, yakni berolahraga. Kita semua tahu bahwa olahraga dapat membuat tubuh seseorang menjadi segar dan bersemangat tetapi juga sehat.

Namun, saking senangnya orang untuk berolahraga, hingga melupakan hal mendasar sebelum dan sesudah melakukan olahraga. Bahkan, bisa berakibat fatal pada seseorang jika melupakan hal-hal mendasar dalam berolahraga.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa, 16 November 2021 Aries dan Taurus: Bijaklah Dalam Bertutur dan Bertindak

Sebagaimana dilansir oleh Portal Papua Barat dari Bandung Raya yang berjudul “5 Hal Berikut Harus Diperhatikan Sebelum Melakukan Olahraga”, terdapat beberapa hal yang harus dilakukan sebelum berolahraga.

1. Pemanasan

Para atlet sebelum melakukan olahraga terlebih dahulu melakukan pemanasan. Pemanasan yang dilakukan juga tidak hanya sebentar tetapi sekurang-kurangnya 5-10 menit.

Hal ini dimaksudkan agar otot-otot tidak kaget ketika langsung melakukan olahraga. Mengingat, masalah yang sering ditemui saat berolahraga ialah cedera otot.

Baca Juga: Massa FPHS dari 3 Kampung di Tembagapura Demo Bupati Mimika Minta Saham Freeport 4 Persen

Halaman:

Editor: Bee Benn

Sumber: Pikiran Rakyat Bandung Raya


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x