Kolaborasi bersama BEAM, Jababeka Hadirkan Transportasi Hijau Ramah Lingkungan

- 9 Mei 2023, 23:10 WIB
Sepeda listrik Beam, sarana transportasi ramah lingkungan/Instagram@ridebeam.indonesia//
Sepeda listrik Beam, sarana transportasi ramah lingkungan/[email protected]// /

Selain aman dan ramah lingkungan, dia menyebut sepeda listrik Beam Rover dilengkapi fitur komunikasi (internet of things) IoT yang dapat mengunggah status setiap armada secara langsung, serta mendeteksi ketika ada permasalahan di jalan atau jalur khusus sepeda, termasuk ketika baterai perlu diganti atau dalam keadaan darurat lainnya.

Demi keamanan pengguna, dia menjelaskan kecepatan sepeda listrik Beam Rover sudah diatur, sehingga pengguna tidak bisa memacu sepeda lebih dari 25 kilometer per jam, dengan biaya yang dikenakan sebesar Rp1.750 untuk setiap akses yang kemudian dikenakan Rp700 di setiap menitnya.

Baca Juga: Kemendag Perkuat UMKM dengan Kolaborasi Bersama Sektor Ritel

“Dengan kolaborasi ini, kami berharap warga di Kota Jababeka semakin nyaman untuk beraktivitas di kawasan dan meningkatkan perekonomian tenant-tenant yang memilih Kota Jababeka sebagai tempat investasi,” kata Eric.

Sebagaimana diketahui, dalam dokumen Nationally Determined Contribution (NDC) terbaru, Indonesia menaikkan target pengurangan emisi menjadi 31,89 persen pada 2030 mendatang, dengan target dukungan internasional sebesar 43,20 persen.***

 

 

Halaman:

Editor: Tito Suroso


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x