Sembari Memuji Kesuksesan Indonesia Sebagai Presidensi G20, Erdogan: Kita Bisa Hadapi Masalah Ekonomi

- 17 November 2022, 11:05 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan bilateral dengan Presiden Turki, Recep Tayyib Erdogan di The Apurva Kempinski Bali.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan bilateral dengan Presiden Turki, Recep Tayyib Erdogan di The Apurva Kempinski Bali. /BPMI Setpres/Muchlis Jr

Akan tetapi, Presidensi G20 yang telah berlangsung ini, Erdogan sangat percaya bahwa masalah inflasi sekarang dan di tahun 2023 mendatang bisa perlahan diatasi.

“Saya yakin kita bisa menghadapi tantangan ekonomi saat ini dengan tekad dan yang berorientasi solusi pada G20,” sambungnya.

Sementara itu, Turki telah terlibat aktiv dalam memberikan pandangan-pandangan sekaligus mengevaluasi perkembangan yang ada.

Baca Juga: Berpakaian Adat Bali, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Sambut Makan Malam Para Pemimpin Negara G20 di GWK

Salah satu yang dibahas adalah pandangan atau ide-ide ekonomi dan peran dunia di masa depan dalam menghadapi isu-isu gepolitik pasca pandemi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Bee Benn

Sumber: Antara


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah