5 Manfaat Sukun, Salah Satunya Kesehatan Jantung

- 19 Oktober 2022, 12:40 WIB
Buah Sukun.
Buah Sukun. /YT Sempugita

Tidak hanya itu, senyawa seng dan magnesium sangat dibutuhkan untuk pertumbuhan tulang sementara niacin dan riboflavin berfungsi bersama-sama atau terpisah untuk meningkatkan kesehatan tulang.

Baca Juga: Jadwal MNC TV Hari Ini Rabu 19 Oktober 2022: Ada Upin Ipin Bermula  dan Family 100

3. Mengontrol Diabetes

Buah sukun juga ternyata bermanfaat untuk mengontrol diabetes. Untuk diketahui bahwa, serat yang tinggi dalam buah sukun dapat menghambat penyerapan kelebihan asupan glukosa dari karbohidrat.

4. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Dari sumber yang dilansir, sukun memiliki kandungan vitamin C yang besar sehingga dapat menjadi penambah daya tahan tubuh seseorang yang mengonsumsinya.

5. Kesehatan Jantung

Manfaat yang terakhir dan cukup penting ialah menjaga kesehatan jantung. Sukun dapat menurunkan kolesterol jahat (LDL) namun dapat meningkatkan kolesterol baik (HDL) dalam tubuh.

Baca Juga: Terus Bertambah Jumlah Korban Tragedi Kanjuruhan Capai 133 Orang

Orangy yang sering mengonsumsi sukun juga dapat mengurangi kadar trigliserida yang adalah penyebab utama serangan jantung.***

Halaman:

Editor: Bee Benn

Sumber: PMJ News


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x